Panitia Rakernas Hearing dengan Komisi I DPRD Sumbar

Metro- 12-07-2022 17:43
Ketua Komisi 1 DPRD Sumbar, Maigus Nasir dan anggota komisi hearing dengan panitia rakernas PABPDSI ke-III di DPRD Sumbar, Selasa (12/7). (Foto : Arzil)
Ketua Komisi 1 DPRD Sumbar, Maigus Nasir dan anggota komisi hearing dengan panitia rakernas PABPDSI ke-III di DPRD Sumbar, Selasa (12/7). (Foto : Arzil)

Padang, Arunala - Komisi 1 DPRD Sumbar hearing bersama OC dan SC Persatuan Anggota Badan Permusyawaratan Desa Seluruh Indonesia (PABPDSI) Sumbar yang akan menggelar Rakernas PABPDSI ke-III di Sumbar pada November 2022 mendatang.

Dalam hearing itu, panitia dari rakernas terlihat mohon dukungan dan bantuan dari DPRD Sumbar, khususnya Komisi 1 membidangi pemerintahan dalam hal anggaran kegiatan.

"Kehadiran kami ke Komisi 1 ini, selain tatap muka, juga kami lebih dulu menyampaikan usulan agar DPRD Sumbar mendukung kami dari segi anggaran kegiatan rakernas nanti," kata ketua OC Rakernas PABPDSI, Dedi Edwar ketika ditemui Arunala.com sesuai hearing, di DPRD Sumbar, Selasa sore (12/7)next

Komentar