Enam Kelompok Perhutanan Sosial Pasbar Dapat Bantuan Bibit

Metro- 22-09-2022 13:04
Anggota Komisi II DPRD Sumbar dari Fraksi PDIP, Syamsul Bahri bersama salah satu kelompok perhutanan sosial di Pasbar, Kamis (22/9). (Dok : Istimewa)
Anggota Komisi II DPRD Sumbar dari Fraksi PDIP, Syamsul Bahri bersama salah satu kelompok perhutanan sosial di Pasbar, Kamis (22/9). (Dok : Istimewa)

Pasbar, Arunala - Anggota Komisi II DPRD Sumbar dari Fraksi PDIP, Syamsul Bahri kembali berikan bantuan bibit tumbuhan produktif kepada enam kelompok Perhutanan Sosial, yang ada di Kabupaten Pasaman Barat (Pasbar), Kamis (22/9).

Di samping bibit tanaman, kegiatan yang dilakukan Syamsul Bahri juga berikan pelatihan usaha bagi para kelompok tersebut.

Di kesempatan itu, Syamsul Bahri meminta pada kelompok Perhutanan Sosial untuk bisa menjadikan hutan sebagai sumber perekonomian masyarakatnext

Komentar