Kolaborasi Mencapai Pertumbuhan

Metro- 12-03-2023 16:32
Komisaris dan Direksi Bank Nagari bersama pegawai terbaik usai upacara HUT ke-61 Bank Nagari, Minggu (12/3). (Dok : Istimewa)
Komisaris dan Direksi Bank Nagari bersama pegawai terbaik usai upacara HUT ke-61 Bank Nagari, Minggu (12/3). (Dok : Istimewa)

Padang, Arunala.com - Bank Nagari genap berusia ke 61 tahun pada hari ini (12/3).

Ini menjadi momentum bagi Bank Nagari untuk terus membangun, berkontribusi dan berkolaborasi untuk mencapai pertumbuhan ekonomi Sumbar.

"Ini selaras dengan tema HUT tahun ini yakni Kolaborasi Mencapai Pertumbuhan. Mencerminkan perjalanan panjang Bank Nagari untuk terus relevan dengan pertumbuhan perekonomian, perkembangan teknologi dan kebutuhan masyarakat melalui inovasi serta transformasi digital," kata Direktur Utama Bank Nagari, Muhamad Irsyad, saat Perayaan HUT ke-61 Tahun Bank Nagari di aula lantai IV Kantor Pusat Bank Nagarinext

Komentar