Ayo Semarakkan Festival Pelajar Sholeh Season 2

Metro- 29-03-2023 21:35
Ilustrasi leaflet Festival Pelajar Sholeh Season 2. (Dok : Istimewa)
Ilustrasi leaflet Festival Pelajar Sholeh Season 2. (Dok : Istimewa)

Padang, Arunala.com - Bank Nagari Syariah Cabang Padang berkolaborasi dengan Trans Studio Mini Padang kembali mengadakan Festival Pelajar Sholeh Season 2.

Festival yang akan digelar pada Jumat (7/4) dan Minggu (9/4) itu dengan sponsor utama produk tabungan Tahari Junior.

"Melalui kegiatan bertajuk Festival Pelajar Sholeh Season 2 tersebut, anak-anak akan semakin mencintai agama Islam dan kelak menjadi anak yang saleh. Apalagi momen ini sekaligus menyemarakkan Ramadan," kata Pemimpin Bank Nagari Syariah Cabang Padang Heri Fitrianto, Rabu (29/3)next

Komentar