Jumat ini, Menparekraf Launching TVC "Tambuah Ciek" di BIM

Metro- 30-03-2023 22:30
Leaflet TVC Pariwisata Sumatera Barat yang akan dilaunching Menparekraf Sandiaga Uno di BIM, Jumat (31/3) besok. (Dok : Istimewa)
Leaflet TVC Pariwisata Sumatera Barat yang akan dilaunching Menparekraf Sandiaga Uno di BIM, Jumat (31/3) besok. (Dok : Istimewa)

Padang, Arunala.com - Jumat besok (31/3), Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno tiba di Padang untuk me-launching TVC (Television Commercial).

TVC ini merupakan garapan Tim Badan Promosi Pariwisata Daerah (BPPD) bersama Wardah, PT Paragon Technology and Innovation (Paragons Corp) terkait campaign perancangan dan pembuatan video promosi wisata Sumbar.

Ketua BPPD Sumbar, Sari Lenggogeni menyebutkan, TVC merupakan bentuk promosi Pariwisata Sumbar tentang storynomic Budaya Minangkabaunext

Komentar