Rusman: Kinerja ASN Terus Dimonitoring

Metro- 26-04-2023 13:11
Bupati Pessel, Rusma Yul Anwar, pimpin apel gabungan perdana para ASN di halaman kantor bupati setempat, Rabu pagi (26/4). (Dok : Istimewa)
Bupati Pessel, Rusma Yul Anwar, pimpin apel gabungan perdana para ASN di halaman kantor bupati setempat, Rabu pagi (26/4). (Dok : Istimewa)

Painan, Arunala.com - Rabu pagi (26/4) ini, seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di pemerintahan masuki hari pertama kerja setelah usia libur Lebaran 2023.

Tidak terkecuali bagi para ASN yang ada di Pemkab Pesisir Selatan (Pessel), dipimpin langsung Bupati Rusma Yul Anwar, para ASN ini ikuti apel gabungan perdana di halaman kantor bupati setempat.

Apel itu juga dihadiri Sekretaris kabupaten (Sekkab) Mawardi Roska, kepala perangkat daerah, pejabat eselon III dan IV di lingkungan Pemkab Pesselnext

Komentar