Bukittinggi, Arunala.com - Pemimpin Redaksi Padang Ekspres, Rommi Delfiano terpilih secara aklamasi menjadi ketua umum alumni SMAN 1 Bukittinggi (Landbouw) Angkatan 98 periode 2023 - 2028.
Rommi terpilih setelah para alumni SMAN Landbouw Angkatan 98 ini musyawarah besar (mubes) memilih kepengurusan periode 2023-2028 dalam rangkaian reuni Perak (25 tahun, red), di Hotel Dymens Bukittinggi, Senin (24/4) lalu.
Komentar