Padang, Arunala.com - Ajang World Islamic Entrepreneur Summit (WIES) 2023 yang digelar di Kota Padang saat ini, jadi cerita tersendiri bagi para peserta yang ikut.
Selain beberapa kegiatan yang diadakan, dan juga adanya sejumlah booth bagi peserta yang memasarkan produk mereka, juga ada tempat booth bagi peserta yang ingin berswafoto atau foto selfie.
Komentar