.
Kemudian faculty atau student ratio, international faculty ratio dan international faculty student ratio.
"Kami mensyukuri atas prestasi tersebut dan terus memotivasi seluruh civitas akademika untuk selalu memberikan yang terbaik. Sekaligus buah dari berbagai upaya peningkatan reputasi akademik dan global engagement yang telah dilakukan," kata Rektor
Universitas Andalas Prof Dr Yuliandri SH MH saat Dies Natalis ke-67 Unand di Convention Hall Unand, Rabu (13/9).
Dies Natalis mengusung tema Akselerasi Inovasi dan Kreasi untuk Kedjajaan Bangsa ini turut dihadiri mantan Rektor Unand, anggota MAW, senat akademik, civitas akademika, undangan dan mahasiswa.
Ia mengatakan setiap tahun QS World Rankings merilis ranking perguruan tinggi terbaik dunia untuk tahun berikutnya. Untuk tahun 2024, QS sudah merilis 1.500 perguruan tinggi top dunia.
Komentar