Poltekkes Kemenkes Padang Bakal Buka Kelas Internasional

Edukasi- 30-05-2023 22:26
Direktur Poltekkes Kemenkes Padang, Renidayanti didampingi Ketua Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Padang, Tasman pasangkan papan nama pada mahasiswa tanda untuk melakukan praktek di sejumlah rumah sakit, klinik, Puskesmas, Selasa (30/5). (Foto : Derizon)
Direktur Poltekkes Kemenkes Padang, Renidayanti didampingi Ketua Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Padang, Tasman pasangkan papan nama pada mahasiswa tanda untuk melakukan praktek di sejumlah rumah sakit, klinik, Puskesmas, Selasa (30/5). (Foto : Derizon)

Padang, Arunala.com - Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan (Poltekkes Kemenkes) Padang bakal menerima mahasiswa baru tahun ajar 2023/2024 sebanyak 360 orang termasuk 1 kelas (40 mahasiswa) kelas Internasional pada Prodi Sarjana Terapan Keperawatan.

Ketua Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Padang, Tasman menyebutkan, jurusan sudah membentuk tim persiapan kelas Internasional, dan saat ini sedang disusun kurikulum, persiapan workshop kelas Internasional, persiapan pelatihan Bahasa Inggris bagi dosen dan tenaga pendidik, persiapan proses seleksi calon mahasiswa barunext

Komentar