Bank Nagari Jalin Kerja Sama dengan SMAN Agam Cendekia

Ekonomi- 09-05-2025 17:36
Pemimpin Bank Nagari Cabang Lubukbasung Helfiyanrika dengan Kepala SMA Negeri Agam Cendekia M. Hernandar memperlihatkan nota kesepahaman. IST
Pemimpin Bank Nagari Cabang Lubukbasung Helfiyanrika dengan Kepala SMA Negeri Agam Cendekia M. Hernandar memperlihatkan nota kesepahaman. IST

a

Ia menekankan Bank Nagari terus berupaya dan berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan perbankan kepada seluruh nasabah dan khususnya SMA Negeri Agam Cendekia. "Kami mengucapkan terima kasih kepada SMA Negeri Agam Cendekia yang telah memberikan support dan kepercayaan kepada Bank Nagari sehingga dapat terus tumbuh memberikan pelayanan terbaik," harap Helfi. (*)

Komentar