Tanpa Ragu, Gubernur Terobos Sungai Gunung Nago Demi Atasi Krisis Air

Metro- 27-01-2026 01:32
Gubernur Mahyeldi meninjau meninjau pembenahan aliran sungai dan pasokan air bersih di kawasan Gunung Nago, Lambuang Bukik, Kecamatan Pauh, Kota Padang, Senin (26/1/2026). IST
Gubernur Mahyeldi meninjau meninjau pembenahan aliran sungai dan pasokan air bersih di kawasan Gunung Nago, Lambuang Bukik, Kecamatan Pauh, Kota Padang, Senin (26/1/2026). IST

.

"Langkah ini diharapkan dapat membantu mengatasi krisis air, khususnya di wilayah Kuranji," ungkap Rafdi.

Dalam peninjauan tersebut, Gubernur bersama rombongan tampak menyusuri dan menyeberangi sungai dengan berjalan kaki untuk melihat langsung kondisi aliran sungai.

Diharapkan, pembenahan jalur sungai dan sumber air yang terdampak banjir sebelumnya dapat kembali lancar, sehingga persoalan air bersih bisa segera teratasi. (*/dpg)

Komentar