Sadar Wisata Dorong Sinergi Pentahelix

Wisata- 26-08-2023 20:55
Praktisi Pariwisata Sumbar, Joni Mardianto SS MPar, saat menjadi narasumber Bimbingan Teknis Sadar Wisata di Hotel Axana Padang, Sabtu (26/8). (Dok : Istimewa)
Praktisi Pariwisata Sumbar, Joni Mardianto SS MPar, saat menjadi narasumber Bimbingan Teknis Sadar Wisata di Hotel Axana Padang, Sabtu (26/8). (Dok : Istimewa)

.

Salah satunya, kata Joni Mardianto, yaitu menjadi tuan rumah yang baik.

"Caranya dengan menerapkan unsur-unsur Sapta Pesona yaitu aman, tertib, bersih, indah, sejuk, ramah dan kenangan. Tujuh unsur yang perlu kita ingat dalam setiap pelayanan wisata," ungkap dia.

Auditor Pariwisata Indonesia ini yakin kolaborasi pentahelix wisata dan penerapan Sapta Pesona akan mampu meningkatkan kesejahteraan dari sektor pariwisata.(ril)

Komentar