Padang, Arunala.com - Bila sebelumnya dukungan bagi Capres Ganjar ini datang dari Ketua Dewan Masjid Sumbar, dan juga generasi milenial Sumbar yang menasbihkan diri sebagai Milenial Sumbar Basamo Ganjar, kali ini dukungan datang dari Ketua Pondok Pesantren se Sumbar, Akmal Hadi.
Komentar