Padang, Arunala.com - Presiden RI Joko Widodo melakukan kunjungan rencana ke dua daerah di Sumbar.
"Presiden RI datang dijadwalkan datang ke Sumbar, Rabu (25/10) besok," kata Kepala Dinas Komunikasi, Informasi dan Satistik (Kominfotik) Sumbar, Siti Aisyah ketika dihubungi Arunala.com, Selasa malam (23/10).
Komentar