Padangpariaman, Arunala.com - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Menparekraf RI) Sandiaga Salahudin Uno melakukan kunjungan wisata ke Lubuak Nyarai Nagari Salibutan Lubuk Alung Kecamatan Lubuk Alung, kemarin Jumat (31/3). Kunjungan Menparekraf tersebut dalam rangka visitasi dan penilaian Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) Tahun 2023.
Kedatangan mas menteri yang didampingi Wakil Gubernur Sumatera Barat Audy Joinaldi disambut oleh Bupati Padang Pariaman Suhatri Bur. Tampak hadir mendampingi Bupati dalam penyambutan tersebut, Ketua DPRD Padang Pariaman Arwinsyah bersama anggota, Sekretaris Daerah (Sekda) Rudy Repenaldi Rilis, Kepala OPD di lingkungan Pemerintah Kabupaten Padang Pariamannext
Komentar