Padang, Arunala - Nama objek wisata Pantai Air Manis (Aie Manih), Kota Padang sudah tak asing lagi didengar.
Lokasii pantai ini kerap jadi tujuan wisata bagi para pengunjung.
Jadi tidak heran jika banyak dikunjungi baik di tiap akhir pekan maupun dihari libur seperti libur Natal dan Tahun Baru beberapa hari nanti.
Selainn ada Batu Malin Kundang yang menjadi ikon Pantai Air Manis, dan beberapa fasilitas pendukung lainnya, di kawasan pantai ini juga ada lokasi baru lainnya yang bernama Kampoeng Tingga.next
Komentar