Supardi Ajak Masyarakat Keluar dari Kemiskinan

Metro- 31-10-2023 21:10
Ketua DPRD Sumbar Supardi hadiri Assesmen Percepatan Penanggulangan Kemiskinan Ekstrem kabupaten/kota se- Sumatera Barat di Hotel Farabi Kota Payakumbuh, Selasa (31/10). (Dok : Istimewa)
Ketua DPRD Sumbar Supardi hadiri Assesmen Percepatan Penanggulangan Kemiskinan Ekstrem kabupaten/kota se- Sumatera Barat di Hotel Farabi Kota Payakumbuh, Selasa (31/10). (Dok : Istimewa)

Payakumbuh, Arunala.com - Ketua DPRD Sumbar, Supardi menjelaskan, Kota Payakumbuh masih tercatat masuk dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) dan menerima sejumlah bantuan dari pemerintah.

"Saya mengajak ada semangat besar DTKS, jangan terlalu lama kita dibantu pemerintah. Harus ada semangat untuk bekerja, dan semangat keluar dari kemiskinan," kata Supardi saat menghadiri kegiatan Assesmen Percepatan Penanggulangan Kemiskinan Ekstrem kabupaten kota se- Sumbar di Hotel Farabi, Kota Payakumbuh, Selasa (31/10)next

Komentar