Padang, Arunala.com - Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Mohammad Arsjad Rasjid Prabu Mangkuningrat memotivasi para mahasiswa dari sejumlah perguruan tinggi di Sumbar agar menjadi pengusaha muda.
Ini guna mendorong serta membantu percepatan perekonomian nasional.
"Anak muda paling potensial menjadi generasi pengusaha. Pasalnya, negara ini masih kekurangan pengusaha muda dibanding negara tetangga," kata Ketua Umum Kadin Indonesia saat Kuliah Umum bertajuk "Generasi Muda Pengusaha: Potret Masa Depan Indonesia" di Convention Hall Universitas Andalas, Rabu (12/7)next
Komentar