Dharmasraya, Arunala - Ketua DPRD Dharmasraya, Pariyanto menerima kunjungan mahasiswa Universitas Islam Negeri (UIN) Imam Bonjol Padang yang mengadakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Kenagarian Sitiung, Kecamatan Sitiung Kabupaten Dharmasraya, Selasa, (12/7).
Menurut Pariyanto, dirinya menyambut baik kehadiran mahasiswa KN tersebut.
Di samping itu, kedatangan mahasiswa itu juga dalam rangka silaturahmi dan pengenalan diri dengan pimpinan wakil rakyat tersebut, guna meminta pandangan dan arahan selama menjalankan masa KKN di lingkungan Kanagarian Sitiungnext
Komentar